Lompat ke konten
Beranda » Harga Hyundai Staria Bandung

Harga Hyundai Staria Bandung

    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria

    Harga Hyundai Staria Bandung – Harga Hyundai Staria terbaru,  info spesifikasi lengkap performa, konsumsi BBM, promo diskon dan simulasi kredit untuk wilayah Bandung dan sekitarnya.

    Harga Hyundai Staria Bandung | On The Road 2022 | Info 081585299931

    TypeHarga
    Staria 2.2L Diesel 9 Seater898,000,000
    Staria 2.2L Diesel 7 Seater1,030,000,000

    – Harga dan Program Penjualan tidak mengikat sewaktu waktu dapat berubah
    – Harga Hyundai Kona Electric 2022 Bandung ini berlaku Per Juli 2022, untuk daerah Bandung & Jawa Barat
    – Simulasi Perhitungan Kredit Hyundai Kona Electric Bandung dengan DP / Angsuran yang diinginkan, silahkan Klik disni!

    Untuk informasi spesifikasi & fitur

    Hyundai Bandung
    Telp 081585299931 
    WhatsApp 081585299931

    Larger than life

    Bagi Anda yang selalu membuka ruang demi kesuksesan, bersiaplah menjalani pencapaian demi pencapaian bersama STARIA. STARIA merevolusi fungsi ruang berkendara untuk berpegian dalam kenyamanan yang maksimal, melakukan percakapan tatap muka yang menyenangkan selama perjalanan, sambil menikmati momen-momen yang memperkaya hidup Anda.

    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria

    Launch into a new dimension

    Mengadopsi gaya on-curve design, STARIA mengaplikasikan inovasi terbarunya pada rancang bentuk kendaraan MPV. Siluet futuristiknya membungkus berbagai fitur teknologi terdepan untuk berkendara yang semakin aman, nyaman dan mudah. Lebih dari sekedar membangun estetika desain, STARIA menciptakan kelas dan standar kemewahan yang baru di segmen MPV.

    Gallery

    gallery-1

    gallery-2

    gallery-3

    gallery-4

    gallery-5

    gallery-6

    gallery-7

    gallery-8

    gallery-9


    Sebelumnya
    Selanjutnya

    Exterior Hyundai Staria

    Warna Hyundai Staria

    Abyss Black Pearl
    Abyss Black Pearl

    Creamy White
    Creamy White

    Graphite Gray Metallic
    Graphite Gray Metallic

    Shimmering Silver Metallic
    Shimmering Silver Metallic


    Sebelumnya
    Selanjutnya

    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria
    Depan

    LED DRL Welcoming Light
    LED DRL Welcoming Light

    Full LED Headlamps
    Full LED Headlamps

    Tinted Brass Chrome Bumper
    Tinted Brass Chrome Bumper


    Sebelumnya
    Selanjutnya

    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria
    Samping

    1st-row Double-laminated Soundproof Glass
    1st-row Double-laminated Soundproof Glass

    18" Tinted Brass Alloy Wheels
    18″ Tinted Brass Alloy Wheels

    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria
    Belakang

    Parametric Pixel Light (LED Rear Combination Lamps)
    Parametric Pixel Light (LED Rear Combination Lamps)

    Interior Hyundai Staria

    interior-hyundai-staria

    Fitur Interior

    Dengan pengaturan kursi yang fleksibel, STARIA menjadi pilihan sempurna untuk keluarga besar dengan kursi independen yang dapat diputar serta digeser. Dilengkapi dengan berbagai fitur kenyamanan lainnya yang membuat perjalanan jauh terasa singkat dan sangat menyenangkan.

    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria

    Swiveling Independent Seat

    Swiveling Independent Seat dapat diputar sampai dengan 180° untuk
    kemudahan dan kenyamanan maksimal.

    Performa Hyundai Staria

    Powerful performance.

    Dengan 8-speed Automatic Shift-by-wire, STARIA menghasilkan performa yang mantap, lebih bertenaga dan efisien. Juga dilengkapi Drive Mode untuk pilihan performa yang paling sesuai untuk Anda: COMFORT untuk mengemudi sehari-hari, ECO untuk efisiensi bahan bakar yang lebih optimal, SPORT untuk performa kendaraan yang lebih maksimal, atau SMART yang secara otomatis menyesuaikan interval perpindahan gigi berdasarkan pola mengemudi.

    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria
    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria

    8-speed Automatic Shift-by-wire

    eco
    smart
    sport

    Sebelumnya
    Selanjutnya

    Drive Mode (Eco, Comfort, Smart, Sport)

    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria

    Kemanan Hyundai Staria

    Smart intelligent safety

    Surround View Monitor (SVM)

    4 kamera HD terpasang di sisi depan, samping dan belakang kendaraan membuat Anda bisa melihat seluruh kondisi di sekitar mobil.


    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria

    Forward Collision-Avoidance Assist (FCA)*

    Fitur ini memperingatkan pengemudi ketika sistem mendeteksi ada risiko benturan dari arah depan, seperti misalnya dengan pejalan kaki atau dengan kendaraan yang tiba-tiba melambat atau berhenti. Jika risiko benturan terus meningkat setelah peringatan, maka sistem secara otomatis akan membantu dengan melakukan pengereman darurat.

    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria

    Blind-Spot Collision-Avoidance Assist (BCA)*

    BCA memonitor blind-spot Anda saat berkendara dan keluar dari parkir paralel. Jika ada mobil yang terdeteksi, LED pada kaca spion akan menyala memberikan peringatan dan melakukan pengereman secara otomatis jika diperlukan.


    Safe Exit Assist (SEA)*

    SEA berfungsi memberikan peringatan jika sistem mendeteksi objek yang mendekat dari sisi belakang ketika penumpang belakang membuka pintu. Saat fungsi child safety lock dinonaktifkan sekalipun, SEA akan mengabaikan fungsi tersebut dan menjaga pintu belakang dalam kondisi terkunci.

    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria

    Blind-spot View Monitor (BVM)

    Saat pengemudi menyalakan lampu sein untuk berpindah jalur, fitur keselamatan ini akan menampilkan video di dalam cluster atas objek blind-spot pengemudi di area tersebut.


    Lane Keeping Assist (LKA)*

    Kamera tampak depan mendeteksi tanda jalur (di tepi jalan) untuk memantau posisi kendaraan tetap pada jalur awal. Sistem akan memperingatkan pengemudi jika kendaraan tersebut meninggalkan jalur tanpa menggunakan lampu sein, dan secara otomatis akan membantu mengarahkan kemudi untuk mencegah kendaraan beralih dari jalur yang semestinya.


    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria

    Lane Following Assist (LFA)*

    Kamera depan melacak penanda garis jalur dan membantu menjaga kendaraan tetap aman di tengah jalur.


    harga-dan-spesifikasi-hyundai-staria

    Rear Cross-Traffic Collision-Avoidance Assist (RCCA)*

    RCCA memperingatkan apabila ada kendaraan di jalur belakang yang mendekat pada saat mundur dan melakukan pengereman darurat jika diperlukan.

    *Hanya tersedia pada unit STARIA Signature 7

    Kenyamanan Hyundai Staria

    Convenience at its best

    kenyamanan-hyundai-staria

    Smart Power Sliding Door

    Tanpa sentuhan. Tanpa tombol. Smart Power Sliding Door akan mendeteksi keberadaan Anda
    untuk membuka sliding door secara otomatis (selama Anda memegang smart key).


    kenyamanan-hyundai-staria

    BOSE Premium Sound System

    Hasilkan suara nan jernih berkelas, dilengkapi Dynamic Speed Compensation yang secara otomatis menyesuaikan volume suara dengan kecepatan laju mobil.

    Smart Power Tailgate

    Cukup dengan meletakkan smart key di saku Anda, pintu belakang akan secara otomatis terbuka saat Anda mendekat, dan menutup saat Anda menjauh tanpa perlu menekan tombol apapun.


    kenyamanan-hyundai-staria


    kenyamanan-hyundai-staria

    Long Sliding Seats

    Jarak geser kursi belakang yang luas membantu Anda ciptakan ruang bagasi ekstra yang mempermudah akses keluar masuk barang bawaan Anda.

    8" Display Audio
    8″ Display Audio

    Walk-in Device
    Walk-in Device

    Touch-type Outside Door Handle (1st-row)
    Touch-type Outside Door Handle (1st-row)

    Semi-punched Leather-wrapped Steering Wheel
    Semi-punched Leather-wrapped Steering Wheel

    Full-auto Air Conditioning System
    Full-auto Air Conditioning System

    Untuk Anda yang berada di wilayah Bandung dan sekitarnya, silahkan kunjungi Hyundai Bandung untuk mendapatkan informasi mengenai Harga, Kredit, Promo maupun Test Drive.

    Rendy